18 Arti Status Pengiriman Shopee Express Wajib Diketahui !!

Arti Status Pengiriman Shopee Express – Dari sekian banyak orang sering belanja online hampir 80% belum paham dengan arti status dari beberapa ekspedisi pengiriman yang ada saat ini, contoh saja layanan dari Shopee Express. Dimana setiap kali melakukan cek resi pengiriman kadang muncul status pengiriman dalam bahasa inggris dan ada pula menggunakan bahasa Indonesia, itu tergantung dari mana anda melakukan pengecekan.

Setiap perusahaan jasa pengiriman memiliki status pengiriman berbeda satu sama lain, semisalnya saja ARTI STATUS SICEPAT memiliki panggilan kurir sendiri dan selain itu ada juga kalimat yang menjadi ciri khas dari sebuah perusahaan pengiriman. Tetapi ada juga yang memiliki kalimat yang hampir sama contohnya saja Hub Transit, pick up, recevied dan masih banyak lagi istilah yang digunakan.

Pada saat melakukan CEK RESI SHOPEE EXPRESS setiap pengguna akan melihat status pengiriman atau pesanan anda sudah sampai dimana, sebagai contoh istilah yang digunakan ketika masih di perjalanan ialah Paket sedang dikirim oleh kurir. Jika menjumpai kalimat seperti tersebut itu artinya pesan barang anda sedan di antar oleh kurir dan akan diantarkan ke alamat tujuan, ketika paket diterima juga ada keterangannya.

Jikapun barang tidak datang jingga estimasi waktu sudah ditentukan, maka langkah terbaik harus dilakukan ialah menghubungi langsung CALL CENTER SHOPEE EXPRESS untuk meminta kejelasan atas masalah sedang di alami. Untuk anda yang masih bingung dengan arti status pengiriman Shopee Express secara detail dan jelasnya, pada pertemuan sangat baik ini kami akan informasikan kepada anda semuanya.

Arti Status Pengiriman Shopee Express

Dari pada penasaran dan ujung ujungnya kebingungan mengenai arti status pengiriman lebih baik simak langsung artikel berikut, supaya maksud dengan semuanya. Agar lebih jelas dan detailnya, dapat simak langsung panduan telah dipersiapkan oleh Carabelanja.id seperti dibawah ini.

Jenis Layanan Shopee Express

Jenis Layanan Pengiriman Shopee Express

1. Shopee Express Sameday

Layanan tersedia dari Shopee Express yang pertama ialah Shopee Express Sameday, layanan ini menawarkan estimasi pengiriman di hari itu juga langsung dikirim. Namun terdapat ketentuan berlaku, dimana pengiriman sebelum pukul 13.00 WIB maka langsung dikirim hari itu juga dan sedangkan lebih dari pukul 13.00 WIB maka akan diantar hari esoknya.

2. Shopee Express Instant

Lalu berlanjut yang kedua ialah Shopee Express Instant pengiriman dengan durasi pengantaran maksimal 3 jam setelah kurir mengambil barang tersebut. Cuma, wilayah yang tersedia hanya di beberapa kota besar saja dengan jarak tempuh sudah ditentukan dan selain itu terdapat ketentuan mengenai beratnya.

3. Shopee Express Standard

Lalu layanan terakhir ialah Shopee Express Standard, pada jenis pengiriman ini memiliki jangkau sangat luas, cuma estimasi waktu pengiriman hingga 3 hari untuk wilayah pulau Jawa. Menariknya lagi ongkir dikenakan pada layanan ini sangat kompetitif, sehingga banyak orang lebih suka menggunakan ini.

Barang yang Dilarang di Shopee Express

Barang yang Dilarang di Shopee Express

Adapun beberapa barang tidak bisa dikirim lewat Shopee Express dan itu sudah menjadi ketentuan umum, tidak hanya pada Shopee Express saja. Jika penasaran dengan semuanya, dapat simak langsung sebagai berikut.

  • Hewan masih hidup atau telah diawetkan.
  • Makanan dan Minuman belum mendapatkan izin.
  • Segala bentuk bahan cairan tanpa surat izin maupun surat pernyataan dari pihak terkait
  • Tanaman hidup
  • Obat-obatan terlarang seperti Narkoba dan lain sebagainya.
  • Barang berbahaya mudah terbakar dan meledak.
  • Minuman keras apapun itu jenisnya.

Cara Kirim Paket Lewat Shopee Express

Cara Kirim Paket Lewat Shopee Express

Merupakan produk dari Shopee langsung, maka setiap seller akan lebih dimudahkan dalam mengirim produk pesanan yang masuk ke akun. Jika masih bingung mengenai caranya, dapat simak langsung sebagai berikut.

  1. Buka aplikasi Shopee terlebih dahulu.
  2. Pilih Menu saya pada bagian pojok kanan bawah.
  3. Lalu lanjut pilih menu Toko Saya.
  4. Klik Dikemas pada menu penjualan saya.
  5. Lalu tap atur pengiriman
  6. Tentukan waktu pick up paket
  7. terakhir konfirmasi.

Cara Cek Resi Shopee Express

Cara Cek Resi Shopee Express

Ada cukup banyak cara bisa dilakukan ketika ingin melakukan cek resi, kali ini kami informasikan caranya melalui aplikasi Shopee langsung. Mengenai cara lebih detailnya, dapat simak langsung sebagai berikut.

  1. Langkah pertama harus dilakukan ialah jalankan aplikasi Shopee.
  2. Lalu langkah berikutnya tinggal pilih menu saya pada bagian pojok kanan bawah.
  3. Kemudian lanjut klik menu dikirim.
  4. Lanjut tap rincian pesanan.
  5. Berhasil, nantinya akan muncul keterangan paket sudah sampai dimana.

Arti Status Pengiriman Shopee Express

Ada banyak pengguna aplikasi Shopee ketika belanja menggunakan jasa pengiriman Shopee Express merasa bingung dengan arti status pengiriman pada saat proses cek resi baik lewat aplikasi Shopee ataupun website resminya. Untuk itu, dibawah ini merupakan beberapa arti status pengiriman Shopee Express.

Status PengirimanArti Status Pengiriman
HubArti status tersebut lokasi gudang pada setiap kota di Indonesia berguna untuk menampung paket barang masuk maupun keluar
First Mile HubArti status tersebut adalah sebuah tempat untuk menerima paket barang dari penjual
DCArtinya Gudang pusat sortir Shopee Express
Nomor Resi Pengiriman Berhasil DibuatPaket sudah masuk ke database Shopee Express serta nomor resi berhasil dibuat
Paket Sudah DiterimaArti status tersebut adalah barang sudah diterima ke alamat tujuan
Paket dalam perjalanan ke [kota]Arti status tersebut pengiriman sedang dilakukan ke kota tujuan [kota pengiriman]
Paket sedang dikirim oleh kurirArti status tersebut barang sedang dibawa oleh kurir dan akan diantarkan ke alamat tujuan
Paket anda telah tiba di Hub transitPesanan anda telah tiba di hub transit yang artinya pengiriman berhasil dilakukan ke gudang Shopee Express
Paket telah diterima Pick-up HubPaket telah diantar kurir sampai ke lokasi gudang
Paket anda dalam proses pengembalian ke penjualArti status tersebut adalah sedang dalam proses dikembalikan ke penjual
Paket anda dalam proses pengembalian ke Pusat SortirArti status tersebut adalah sedang diproses dikembalikan ke gudang sortir Shopee Express
Paket anda telah diambil dari penjualKurir sudah ambil pesanan dari penjual dan akan diteruskan ke gudang sortir
Paket anda telah dikembalikan ke penjualBarang dikembalikan ke pihak penjual
Paket telah diterima Pusat SortirArti status tersebut adalah sudah diterima di gudang sortir Shopee Express lalu dilanjutkan dikirim sesuai kota tujuan
Percobaan pengiriman paket anda gagalArti status tersebut adalah gagal dikirim dan akan dikirim lagi hari esok
Reason: [lokasi tidak terjangkau]Arti status tersebut adalah tidak berhasil dikirim karena alamat tujuan tidak sesuai atau ditemukan
Server errorArti status tersebut adalah terjadi masalah pada server Shopee Express atau nomor resi yang anda dimasukkan salah
HoldArti status tersebut adalah Tertahan

Kesimpulan

Sampai disini dapat menarik kesimpulan jika arti status dari Shopee Express memang mudah dipahami karena menggunakan bahasa Indonesia, meskipun dada beberapa menggunakan bahasa Inggris. Namun itu buka menjadi suatu masalah, karena pada tabel diatas juga sudah dijelaskan kepada anda semua secara detailnya.

Diatas merupakan informasi lengkap mengenai arti status pengiriman Shopee Express dilengkapi dengan jenis layanan, cara kirim barang dan cek resi dapat Carabelanja.id sampaikan kepada anda semua. Semoga dengan adanya informasi seperti diatas dapat membantu semua pengguna jasa pengiriman Shopee Express sedang membutuhkannya.