Cara Bayar Tokopedia Pakai Dana – Aktivitas belanja online tidak bisa dielakan lagi memang mengalami peningkatan, hal itu dikarenakan produk/barang tersedia lebih lengkap. Apalagi sekarang ini ada banyak perusahaan marketplace yang bisa anda gunakan semisalnya Tokopedia.
Menjadi salah satu perusahaan besar di Inondonesia, Tokopedia tidak hanya menyediakan produk-produk kebutuhan sehari-hari. Ada beberapa layanan lain seperti top up pulsa & data, bayar tagihan, angsuran dan lain sebagainya.
Tidak berhenti sampai disitu, ketika ingin bayar pesanan tidak hanya bisa bayar pakai OVO saja, anda bisa bayar pakai Dana. Meskipun di dalam aplikasi tidak tersedia opsi bayar pakai Dana, namun tetap bisa melakukan dengan manfaatkan fitur transfer bank.
Meski proses cara bayar Tokopedia pakai Dana bisa dikatakan cukup ribet, akan tetapi ada jaminan transaksi akan berhasil. Namun sebelum itu harus buat kode pembayaran terlebih dahulu, jadi pada saat melakukan transaksi kode tersebut akan dimasukan pada kolon nomo rekening.
Jika diperhatikan lebih detail memang tidak jauh berbeda seperti CARA BAYAR TOKOPEDIA PAKAI GOPAY, pengguna cukup pastikan jika akun Dana sudah di upgrade sebagai syarat utama agar bisa akses fitur transfer. Untuk mengetahui lebih jelas dan detailnya, silahkan simak ulasan dari Carabelanja.id sebagai berikut.
Syarat Bayar Tokopedia Pakai Dana
Diatas juga sudah kami sampaikan kepada anda semua, setiap kali bayar di Tokopedia harus melengkapi syarat dan ketentuannya. Yang perlu diperhatikan dan bahkan wajib dilakukan ialah akun sudah di upgrade ke Dana Premium karena itu syarat utamanya.
Sedangkan syarat pendukung lainnya cukup pastikan jika saldo Dana lebih cukup untuk bayar tagihan di Tokopedia dan memiliki rekening bank. Sekiranya itu saja si terkait syarat bayar pakai Dana dapat kami sampaikan.
Cara Dapatkan Kode Virtual Dana
Sebelum lanjut proses bayar Tokopedia pakai Dana, buat terlebih dahulu kode pembayaran kode virtual sebagai syarat utama. Jika belum mengetahui cara buatnya, dapat simak sebagai berikut.
1. Pilih Metode Pembayaran
Ketika sudah masuk ke tahap pengiriman, dilanjut pilih pembayaran. Langsung tap lihat semua, kemudian pilih transfer virtual account dan tentukan rekening apa (Disni kami contohkan pakai BNI Virtual Account)
2. Klik Bayar
Ketika anda sudah menentukan rekening yang dimiliki dan pastikan pilih opsi transfer virtual account. Dilanjut klik kirim untuk mengetahui kode virtualnya.
3. Salin Kode VA
Langkah terakhir cukup klik salin nomor rekening agar lebih mudah untuk memasukan ketika sudah masuk ke aplikasi dompet digitalnya.
Cara Bayar Tokopedia Pakai Dana
Setelah berhasil membuat kode pembayaran bayar pakai Dana, lalu dilanjutkan ke proses di aplikasi Dana. Jika masih bingung caranya, dapat simak panduannya sebagai berikut.
1. Buka Aplikasi Dana
Langkah pertama buka langsung aplikasinya dengan cara memasukan PIN-nya dan pastikan tehubung koneski internet. Karena aplikasi ini membutuhkan koneksi stabil agar bisa akses semua fitur-fiturnya.
2. Pilih Menu Transfer
Setelah berhasil masuk ke tampilan utama apalikasi, silahkan klik menu Transfer pada bagian atas.
3. Pilih Kirim Ke Akun Bank
Nantinya ada beberapa opsi bisa digunakan, berhubung hendak bayar di Tokopedia maka pilih ke akun bank.
4. Klik Tambah Rekening Bank
Lalu dilanjutk klik tambah rekening, sebab harus memasukan nomor rekening/ kode pembayaran telah anda dapatkan tadi.
5. Masukan Kode Pembayaran
Kemudian masukan nama bank dengan cara ketik bank BNI agar lebih cepat, berikutnya salin kode pembayaran pada kolom nomor rekening. Dikolom alias dapat di isi maupun dikosongkan juga boleh.
6. Tentukan Nominal Pembayaran
Selanjutnya tinggal masukan nominal, pastikan mengisi sesuai dengan jumlah tagihan di aplikasi Tokopedia. Jika lupa kodenya dapat buka lagi aplikasinya guna mengecek tagihan harus dibayar.
7. Klik Kirim Dana
Sebelum lanjut selesaikan transaksi bayar pakai Dana, silahkan cek terlebih dahulu apakah sudah benar semua. Jika iya, silahkan klik Kirim.
8. Masukan PIN
Langkah terakhir cukup masukan PIN anda untuk selesaikan pembayarannya.
FAQ
Tentu saja aman, karena tidak menyalaih atauran baik dari Dana ataupun Tokopedia
Ya tentu saja bisa, sesuaikan saja dengan rekening bank anda miliki
Nah seperti itulah tadi pembahasan lengkap mengenai cara bayar Tokopedia pakai Dana serta syarat cara membuat kode pembayaran dapat Carabelanja.id sampaikan. Semoga dengan adanya informasi seperti diatas dapat membantu anda semua sedang membutuhkannya.